Tag: cerita
Senja ini kurajut pelangi untukmu. Merahnya diambil dari dadap yang tumbuh di samping bangunan Sekolah Dasar. Jingganya dicuri dari semburat yang jatuh di daun jendela. Kuning dipetik dari bunga …
Sepi itu berbahasa, lewat hembusan angin dan rintikan hujan, lewat getaran dan sensasi rasa. Seperti sekarang ini. Sepi menjadi temanku bersama desau angin lirih, meniupkan daun-daun kering yang jatuh …
Selalu tergetar tiap kali baca note-mu. Pada kota, pada benda dan juga pada manusia yang bahkan namannya pun tak pernah kamu tahu. Begitu runut, berurut, laksa rangkaian puzzle atau rubik …
Tentang kepergian, bagiku sebenarnya tak terlalu penting ke mana tujuannya. Justru perjalanannya yang sangat berarti. Mau memakai tas koper atau ransel, menginap di hotel bintang lima atau di penginapan …
Ingatkah apa yang pernah kukatakan? Tentang kisah putri kesepian yang terperangkap di bulan. Ibuku sering bercerita, alkisah wanita yang teraniaya. Dunia tak menerimanya, meskipun dia sama sekali tak buruk …