Perkembangan anak adalah hal yang selalu sangat menarik untuk diikuti. Setiap hari ada saja ketrampilan atau kosakata baru. Excited? Indeed! Apalagi ketika anak kita bisa melakukan sesuatu diluar pikiran …
Rasanya baru kemarin saya hamil, lalu melahirkan. Sekarang, bayi mungil itu telah tumbuh menjadi balita yang menggemaskan. Ya, Athar sudah berusia 18 bulan! Athar 18 Bulan Setiap pertambahan usia, …